Bangil - (25/12/2020) Sesuai arahan dari Polsek Bangil dan merupakan program dari Ops Lilin Semeru 2020 Polres Pasuruan. Penjagaan pada hari Natal di Gereja-geraja Kecamatan Bangil merupakan agenda wajib Ops Lilin Semeru 2020 wilayah Polres Pasuruan.
Pengamanan hari Natal 2020 ini Pemuda Pancasila juga terlibat secara langsung dan puji syukur alhamdulillah, acara berjalan dengan aman dan damai. (dsv)